Sabtu, 26 Juni 2010

Puluhan Siswa Ikuti Gerakan Membaca

Purbalingga, Forum Musyawarah Unit Perpustakaan Keliling se-Jawa Tengah, menggelar kegiatan Gerakan Gemar Membaca yang diadakan di Alun-alun Purbalinga Sabtu(26/06). Acara ini diadakan sebagai bentuk kepedulian mereka atas minat baca masyarakat di Jawa Tengah yang masih rendah, khususnya minat baca pelajar. Harapannya adanya acara ini pelajar Purbalingga kembali menemukan minat baca karena dengan membaca akan memperkaya pengetahuan mereka. Acara ini diikuti oleh puluhan mobil unit kerja perpustakaan keliling dari beberapa kabupaten di Jawa Tengah, seperti Semarang, Solo, Pekalongan, Wonosobo, Kebumen, Cilacap, Purwokerto yang berjejer rapi sepanjang lingkar selatan alun-alun Purbalingga.

Puluhan pelajar yang berasal dari perwakilan pelajar SMP dan SMA se Purbalingga diwajibkan mengikuti kegiatan ini. Mereka tidak menyia-nyiakan kesempatan langka ini untuk sekedar membaca buku yang mereka gemari di perpustakaan keliling ini. kebanyakan dari mereka memilih membaca komik, novel dan buku cerita lainnya. Namun karena tempat yang kurang representatif, banyak pelajar yang mengeluh karena cuaca yang begitu panas di tengah-tengah
alun-alun Kota Purbalingga. (upikom)

Selasa, 22 Juni 2010

Tingkat Kelulusan SD Negeri 1 Jetis Terus Membaik

Jetis, 25/06/2010. Pengumuman kelulusan tahun ini yang telah diumumkan 12 Juni lalu memberi gambaran tersendiri buat keluarga besar SD Negeri 1 Jetis, selain berhasil meluluskan semua siswa kelas 6 dengan nilai cukup bagus, namun juga mampu memperbaiki rata-rata nilai kelulusan selama dua tahun terakhir. Telah diketahui bersama, kali pertama UASBN dilaksanakan di SD Negeri 1 Jetis pada tahun ajaran 2007/2008 nilai rata-rata dari 42 siswa kala itu adalah 19,06 dengan nilai tertinggi 25,30 dan nilai terendah 11,10. Tahun ajaran 2008/2009 nilai rata-rata dari 25 siswa adalah 20,21 dengan nilai tertinggi 25,5 dan nilai terendah 15,4. Dan tahun ini nilai rata-rata UASBN SD Negeri 1 Jetis dari 28 siswa adalah 21,31 dengan nilai tertinggi 28,85 dan terendah 14,7

Tahun 2007/2008
Jumlah siswa : 42
Nilai Tertinggi : 25,30
Nilai Terendah : 11,10
Nilai Rata-rata : 19,06
Peringkat 1 : Misbakhul Iqbal (Ibang) SMP Negeri 3 Purbalingga

Tahun 2008/2009
Jumlah siswa : 25
Nilai Tertinggi : 25,50
Nilai Terendah : 15,4
Nilai Rata-rata : 20,21
Peringkat 1 : Ardhita Meily Pramesti Dewi (Meli) SMP Negeri 1 Purbalingga

Tahun 2009/2010
Jumlah siswa : 28
Nilai Tertinggi : 28,85
Nilai Terendah : 14,7
Nilai Rata-rata : 21,31
Peringkat 1 : Triana Ayu Palupi (Ayu) SMP Negeri 1 Purbalingga

Sabtu, 19 Juni 2010

Pelepasan Siswa Kelas 6 2010



DAFTAR NILAI UASBN SD NEGERI 1 JETIS TAHUN 2010

NO

NAMA PESERTA

NILAI UASBN

JML

RATA-RATA

B.IND

MTK

IPA

1

TRIANA AYU PALUPI

9,60

10,00

9,25

28,85

9,62

2

HELVETIA PUTRI MAHALINI

8,40

10,00

8,75

27,15

9,05

3

MONITA IGA RATNASARI

8,40

9,50

8,25

26,15

8,72

4

ANDHARI AGIL PRIMUKTI

8,60

9,50

7,75

25,85

8,62

5

TITAH TRIANA EKA PAMUJI

7,80

8,50

6,75

23,05

7,68

6

MELINDA PUSPITA AYU J.N.

8,60

7,75

8,75

25,10

8,37

7

YULIKA AYU SETIYANASARI

7,60

9,00

6,75

23,35

7,78

8

MARINKA PARYANI

8,40

7,25

8,25

23,90

7,97

9

SILFIANA SEKAR UTAMI

6,60

7,25

7,00

20,85

6,95

10

SUTRIYANTI

7,80

8,50

6,75

23,05

7,68

11

ADITYA SUSANTO

7,80

6,50

9,25

23,55

7,85

12

RIZKI OKTIANTORO

7,40

8,25

7,75

23,40

7,80

13

TIKA DIAH CAHYATI

7,60

8,00

7,50

23,10

7,70

14

AZMI FAUZAN

8,00

4,75

8,00

20,75

6,92

15

SITI USWATUN KHASANAH

7,60

5,50

6,25

19,35

6,45

16

MITRI ARYANI

6,80

6,25

6,25

19,30

6,43

17

JEFRI TEJO SAPUTRO

7,60

6,00

7,00

20,60

6,87

18

FAJAR AJI NUROHMAN

8,00

6,00

7,00

21,00

7,00

19

YUDA DIANTORO

8,20

6,00

7,00

21,20

7,07

20

RUDI RAHADIAN

7,20

5,75

5,75

18,70

6,23

21

TRISKA PURWANTO

7,80

5,25

6,25

19,30

6,43

22

FAJAR DWI SEPTIONO

6,00

5,00

6,50

17,50

5,83

23

AWAL SUPRIYANTO

6,80

5,00

6,75

18,55

6,18

24

AGUS PRASETYO

6,20

3,25

5,25

14,70

4,90

25

NUTRISARI

6,20

5,50

6,25

17,95

5,98

26

AKHMAD ABDULLAH

6,00

4,75

6,75

17,50

5,83

27

DWI IRWAN SYAH

7,00

5,00

6,25

18,25

6,08

28

ELI WAHYUNINGSIH

7,00

2,75

5,00

14,75

4,92

NILAI TERTINGGI

9,60

10,00

9,25

28,85

9,62

NILAI TERENDAH

6,00

2,75

5,00

14,70

4,90

NILAI RATA-RATA

7,54

6,67

7,11

21,31

7,10

TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN ANDA, SD NEGERI 1 JETIS !!!